Sreeya bertujuan untuk tumbuh dan berkembang bersama para mitra usahanya, tidak hanya sekedar memanfaatkan peluang usaha yang ada, tetapi juga menciptakan dan menyediakan peluang baru untuk berbagi nilai dan kesejahteraan bersama
Jadi Mitra KamiBerdiri sejak 1985, Sreeya merupakan Perusahaan “Integrated Poultry based Foods” terkemuka di Indonesia dengan portofolio bisnis dari hulu ke hilir, mencakup produksi pakan ternak, Day Old Chicks (DOC), Ayam Pedaging dan Petelur, Ayam Hidup, Ayam Potong, dan makanan olahan dibawah merk dagang Belfoods yang dikelola oleh anak usaha yaitu PT Belfoods Indonesia.
SelengkapnyaSreeya dikelola secara hati-hati oleh para pemimpin yang kompeten dengan berpegang teguh pada integritas
Selengkapnya