× logo

Anggaran Dasar

Anggaran Dasar merupakan landasan prinsip dan pelaksanaan fungsi-fungsi yang ada di Perseroan serta merupakan dasar hukum yang berkaitan erat dengan praktik tata kelola perusahaan yang baik di Perseroan. Anggaran Dasar mengatur interaksi seluruh organ perseroan dan mekanisme penyelenggaran Perseroan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

Anggaran dasar Perseroan telah beberapa kali mengalami perubahan. Perubahan terakhir adalah penyesuaian dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan sesuai dengan keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 30 Juli 2015.

Selengkapnya

Selengkapnya

Selengkapnya

up